Saling Belajar Untuk Kemajuan Diri

Cara install NTP pada Debian Server

  • Pertama Install terlebih dahulu paket ntp (server), dan ntpdate (client) , dengan perintah apt-get install ntp ntpdate
  • Setelah itu kita edit file yang berada di /etc/ntp.conf yang nantinya akan digunakan untuk konfigurasi ntp-server dengan perintah nano /etc/ntp.conf
  • Kemudian anda cari kalimat “server 0.de....” dengan cara menekan ctrl+w lalu ketikan kata yang anda cari kemudian anda tekan enter untuk menemukan kata tersebut seperti gambar dibawah , kemudian anda berikan tanda # pada setiap server dari server 0 - 3 lalu tambahkan baris ini pada bagian terbawah dari ke-4 server tersebut tambahkan “ server
    127.127.1.0 “

  • Lalu setelah itu anda cari baris “ restrict 192.168.123.0 mask 255.255.255.0 notrust ” lalu hilangkan tanda # pagar nya kemudian ubah menjadi “restrict 192.168.137.0 mask255.255.255.0 nomodify notrap” seperti gambar dibawah in
  • Kemudian anda simpan dengan perintah ctrl+x,y,enter
  • Setelah itu anda restart service ntp dengan perintah service ntp restart
  • Kemudian anda cekntp-server local sudah bekerja dengan baik atau belum.Dengan perintah :”#ntpq -p”. Jika pada bagian “jitter” tidak bernilai 0.001 misalnya bernilai 0.000, berarti sudah benar, dan jika belum, periksa kembali file ntp.conf. Dengan cara seperti gambar dibawah
  • Lalu anda coba dengan mengetes terlebih dahulu melalui server debian langsung dengan perintah ntpdate -u 127.0.0.1

Sekian dan terimakasih telah mengunjungi blog ini....




  • Cara install NTP pada Debian Server
  • cahyapramudita
  • Saturday, April 25, 2015
  • No comments:
 

0 comments:

Post a Comment